Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2017

CARA MENGINSTAL OS WINDOWS 7 HOME PREMIUM MENGGUNAKAN VMware Workstation

Gambar
Halo semuanya, kali ini saya ingin memposting cara menginstal windows 7 home premium dengan menggunakan VMware Workstation. Sebelum kita masuk ke tutorial untuk menginstal windows 7 home premium. Ada baiknya bagi kalian yang belum tahu apa saja sih yang harus dipersiapkan dalam menginstal OS tersebut ? Nih berikut alat - alat yang dibutuhkan : 1. Software VMware Workstation. 2. ISO windows 7 Home Premium. Selanjutnya saya akan menjelaskan sedikit tentang software VMware Workstation. VMware Workstation adalah sebuah perangkat lunak  mesin virtual  untuk arsitektur komputer  x86  dan   x86-64  dari VMware, sebuah bagian dari  EMC Corporation . Perangkat lunak ini digunakan untuk membuat banyak  x86  dan   x86-64  komputer virtual dan digunakan secara simultan dengan  sistem operasi  yang digunakan. Setiap mesin virtual tersebut bisa menjalankan  sistem operasi  yang dipilih, seperti  Wi...